PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA NEGERI 2 BIREUEN DALAM MATA PELAJARAN EKONOMI

Authors

  • Mira Chairani
  • Zahara
  • Marwan
  • Sulasmiana

Keywords:

Prestasi Belajar, Motivasi Belajar, Pelajaran Ekonomi

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi pada rendahnya motivasi belajar siswa pada pelajaran ekonomi.Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi belajar siswa SMA Negeri 2 Bireuen dalam mata pelajaran ekonomi. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dan jenis penelitian PTK. Jumlah populasi dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 97 responden dengan teknik sampel yaitu total sampling. Instrumen pengumpulan datanya berupa kuesioner. Teknik analisis data regesi sederhana dengan mengukur uji t dan uji F. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Hasil penelitian diperoleh variabel motivasi belajar dengan nilai thitung sebesar 2,676 dan ttabel pada tingkat signifikansi 0,05 (uji 1 sisi) sebesar 1.67655, menunjukkan bahwa thitung> ttabel (2,676<1.67655), artinya varibel motivasi berpengaruh dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa SMA Negeri 2 Bireuen dalam mata pelajaran ekonomi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulan bahwa penelitian ini menerima hipotesis Ha.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Mira Chairani

Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Al-Muslim

Zahara

Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Al-Muslim

Marwan

Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Al-Muslim

Sulasmiana

Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Al-Muslim

Downloads

Published

2022-05-31

How to Cite

Chairani, M., Zahara, Marwan, & Sulasmiana. (2022). PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA NEGERI 2 BIREUEN DALAM MATA PELAJARAN EKONOMI. Lentera : Jurnal Ilmiah Sains, Teknologi, Ekonomi, Sosial, Dan Budaya, 6(3). Retrieved from http://journal.umuslim.ac.id/index.php/ltr2/article/view/1270

Issue

Section

Artikel Penelitian