PELATIHAN PENGAJARAN BAHASA INGGRIS DENGAN MENGGUNAKAN ENGLISH TEACHING MEDIA DAN METODE YANG MENYENANGKAN BAGI GURU-GURU SD IT KHAIRUL UMMAH KECAMATAN GANDAPURA KABUPATEN BIREUEN-ACEH

Authors

  • Iswadi Iswadi Universitas Almuslim
  • M Afrizal Universitas Almuslim

DOI:

https://doi.org/10.51179/pkm.v1i2.99

Keywords:

Pelatihan, Pengajaran Bahasa Inggris, English Teaching Media dan Metode yang Menyenangkan

Abstract

Artikel ini berkenaan dengan kegiatan pengabdian masyarakat yang bertajuk “Pelatihan Pengajaran Bahasa Inggris dengan Menggunakan English Teaching Media dan Metode yang Menyenangkan bagi  Guru-guru SD IT  Khairul Ummah Kecamatan Gandapura Kabupaten Bireuen-Aceh. Adapun tujuan pelatihan ini adalah untuk meningkatkan kualitas pembelajaran Bahasa  Inggris  di  sekolah  dan  meningkatkan motivasi  siswa  dalam pembelajaran Bahasa Inggris  yang  selama  ini  dianggap sebagai  pembelajaran yang  sangat  membosankan. Oleh karena itu, penggunaan english teaching media dan berbagai metode yang menyenangkan sangat diperlukan dalam kegiatan pelatihan ini. Hasil pelatihan menunjukkan adanya perubahan ke arah yang lebih baik lagi dan oleh karena itulah kegiatan ini akan menjadi sebuah kegiatan pengabdian masyarakat yang berkelanjutan

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Iswadi Iswadi, Universitas Almuslim

Program Studi Pendidikan bahasa Inggris FKIP

M Afrizal, Universitas Almuslim

Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP

Downloads

Published

2020-12-13

How to Cite

Iswadi, I., & Afrizal, M. (2020). PELATIHAN PENGAJARAN BAHASA INGGRIS DENGAN MENGGUNAKAN ENGLISH TEACHING MEDIA DAN METODE YANG MENYENANGKAN BAGI GURU-GURU SD IT KHAIRUL UMMAH KECAMATAN GANDAPURA KABUPATEN BIREUEN-ACEH. RAMBIDEUN : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2). https://doi.org/10.51179/pkm.v1i2.99

Most read articles by the same author(s)