MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI KOMBINASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIME TOKEN DENGAN PICTURE PUZZLE PADA MATERI BIOTEKNOLOGI DI SMP NEGERI 2 MEUREUBO TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Authors

  • Ramdani Ramdani

Keywords:

Time Token, Picture Puzzle,Bioteknologi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas kombinasi model pembelajaran time token dengan picture puzzle pada materi bioteknologi siswa kelas IX SMP Negeri 2 Meureubo KabupatenAceh Barat.Berdasarkan analisis hasil dan pembahasan penelitian tindakan kelas dalam pembelajaran IPA, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1). Aktivitas siswa dalam pembelajaran IPA melalui kombinasi pembelajaran kooperatif time token dengan picture puzzlemengalami peningkatan pada setiap siklusnya. Siklus I aktivitas siswa diperoleh 15,15 (Kurang) meningkat siklus II yaitu 21,68 (Baik) sampai puncaknya siklus III diperoleh 29,45 (Baik Sekali). 2). Hasil belajar IPA melalui kombinasi pembelajaran kooperatif time token dengan picture puzzleranah kognitif dan afektif mengalami peningkatan pada setiap siklusnya. Pada Pra siklus diperoleh hasil persentase nilai siswa yang telah mencapai KBM sebesar 31,25%, sedangkan pada siklus I diperoleh persentase nilai siswa yang telah mencapai KBM sebesar 68,8% dan pada puncaknya pada siklus II adalah 100%.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kombinasi pembelajaran kooperatif tipe time token dengan picture puzzle efektif diterapkan pada materi bioteknologi

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Ramdani Ramdani

SMP Negeri 2 Meureubo

Published

2023-02-03

How to Cite

Ramdani, R. (2023). MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI KOMBINASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIME TOKEN DENGAN PICTURE PUZZLE PADA MATERI BIOTEKNOLOGI DI SMP NEGERI 2 MEUREUBO TAHUN PELAJARAN 2021/2022. JURNAL LENTERA, 22(1). Retrieved from http://journal.umuslim.ac.id/index.php/ltr1/article/view/1810