Fermentasi pakan udang vaname (Litopenaeus vannamei) berbasis probiotik pada Kelompok Wareh Unaya
DOI:
https://doi.org/10.51179/jipsbp.v4i2.1427Abstract
Desa Kuala Ceurape yang memiliki potensi yang sangat besar untuk dikembangkan pembudidayaan udang vaname di desa tersebut terdapat satu kelompok mitra, mitra kelompok yang bernama Wareh Unaya.Wareh Unaya merupakan kelompok budidaya perikanan dengan mempunyai jumlah anggota 19 orang dalam satu kelompok. Kesadaran masyarakat khususnya mitra Wareh Unaya akan pentingnya membudidayakan udang vaname dengan menggunakan fermentasi pakan udang menggunakan probiotik supaya bisa menanggulangi permasalahan menurunnya kualitas air maupun meningkatnya bakteri patogen di saluran pencernaan dan media pemeliharaan udang. Upaya yang dapat dilakukan adalah dengan memberikan fermentasi pakan udang vaname dengan pola intensif dengan menggunakan probiotik. Dengan pentingnya kehidupan probiotik sebagai pengimbang kestabilan kualitas air dan maraknya penyakit terutama yang disebabkan sejenis virus, maka ketersediaan probiotik menjadi prioritas dalam keberhasilan budidaya udang. Kegiatan pengabdian ini menggunakan metode pendidikan, pelatihan dan pendampingan, serta penyuluhan. Keempat metode tersebut dianggap paling sesuai untuk melaksanakan tahapan-tahapan kegiatan pengabdian. Pentingnya pemahaman pengabdian ini bermanfaat terhadap bidang masyarakat memberikan pengetahuan tentang cara pembuatan fermentasi pakan udang dengan pola intensif menggunakan probiotik.Downloads
References
Akmal, Y., Humairani, R., & Zulfahmi, I. (2020). Penerapan Teknologi Closed system Pada Pembudidaya Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) Kelompok “Laut Mina Budidaya” Bireuen, Aceh. Jurnal Solma, 9(2), 249-260.
Akmal, Y., Humairani, R., & Zulfahmi, I. (2021b). Standar Operasional Procedur (SOP) Teknologi Closed System Pada Kelompok Laut Mina Budidaya Kabupaten Bireuen, Aceh. In Prosiding Seminar Nasional Pertanian (Vol. 3, No. 1).
Akmal, Y., Humairani, R., Muliari, M., & Zulfahmi, I. (2021a). Peningkatan Nilai Ekonomi Pada Kelompok Pembudidaya Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) Laut Mina Budidaya Kabupaten Bireuen, Aceh. Jurnal SOLMA, 10(2), 275-286.
Budiani, S., & Hanif, M. (2018). Perbandingan Pengelolaan Lingkungan pada Budidaya Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) dengan Aplikasi Anorganik Chelated dengan Probiotik Comparison of Environment Management of Vaname Shrimp Farming (Litopenaeus vannamei) with the Application of Chelated Anorganic. Jurnal Teknologi Lingkungan Vol, 19(1).
De Schryver P, Crab R, Defoirdt T, Boon N, Verstraete W. (2008). The basics of bio-flocs technology: The added value for aquaculture. Aquaculture 277(3):125-137.
Dede, H., Aryawati, R., & Diansyah, G. (2014). Evaluasi Tingkat Kesesuaian Kualitas Air Tambak Udang Berdasarkan Produktivitas Primer PT. Tirta Bumi Nirbaya Teluk Hurun Lampung Selatan (Studi Kasus). Maspari Journal, 6(1), 32–38.
Ghufran, M., & Kordi, H. (2011). Budidaya 22 Komoditas Laut Untuk Kosumsi Lokal dan Ekspor. Andi Offset.
Gunarto, Tangko, A. M., Tampangallo, B. R., & Muliani. (2006). Budidaya udang windu (Penaeus monodon) di tambak dengan penambahan probiotik. J. Ris. Akuakultur, 1(3), 303–313.
Hery. (2008). Biotek yoghurt. http://herihery.blogspot.com/2008/11/biotek- yoghurt.
Lamia, K. A. (2013). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Pendapatan Nelayan Kecamatan Tumpaan, Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(4).
Safrizal, A., Hamid, A. H., & Kadir, I. A. (2017). Profil Usahatani Jeruk Pamelo Giri Matang (Citrus maxima (Burm.) Merr) Di Kecamatan Peusangan Siblah Krueng, Kabupaten Bireuen. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian, 2(1), 200-211.
Salahuddin, C. F., & Sugiharto, E. (2012). Kajian pencemaran lingkungan di tambak udang Delta Mahakam. Jurnal Teknosains, 2(1).
Sugianto, C, dan Tjarsono, I. (2017). Fluktuasi Ekspor Udang Indonesia ke Jepang Tahun 2010-2014. Riau University.
Syakti, A. D., Hidayati, N. V., & Siregar, A. S. (2021). Agen pencemaran laut. PT Penerbit IPB Press.
Wafi, A., Ariadi, H., Fadjar, M., Mahmudi, M., & Supriatna, S. (2020). Model Simulasi Panen Parsial Pada Pengelolaan Budidaya Intensif Udang Vannamei (Litopenaeus vannamei). Samakia: Jurnal Ilmu Perikanan, 11(2), 118-126.
Wardianto, S. (2008). Evaluasi budidaya udang putih (Litopenaeus vannamei) dengan meningkatkan kepadatan tebar di tambak intensif. In Seminar Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat. Universitas Lampung.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Arwana: Jurnal Ilmiah Program Studi Perairan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.