PELATIHAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN DI PUSKESMAS GANDAPURA KABUPATEN BIREUEN ACEH - INDONESIA

Authors

  • Dewi Maritalia Dosen Diploma III Kebidanan, Universitas Almuslim
  • Siti Rahmah Dosen Diploma III Kebidanan, Universitas Almuslim

DOI:

https://doi.org/10.51179/pkm.v1i1.27

Keywords:

pendokumentasian, asuhan kebidanan

Abstract

Kondisi pelayanan saat ini, menuntut bidan hendaknya bermutu tinggi dalam melakukan asuhan kebidanan secara komprehensif dan berkesinambungan sehingga dapat membenahi dengan cermat, tepat dan akurat terhadap diri dan profesinya dalam bentuk pertanggunggugatan dan pertanggungjawaban atas pasien yang dilayani serta dikumpulkan dalam dokumentasi kebidanan, yaitu sebagai dokumen rahasia, catatan tentang pasien juga mengidentifikasi pasien atas asuhan kebidanan yang telah diberikan. Pelatihan ini dilaksanakan dalam bentuk pengabdian masyarakat di Puskesmas Gandapura tanggal 03 s.d 04 Februari 2018 kepada bidan yang bertugas di ruang nifas, ruang bersalin, poli kebidanan dan bidan desa, yang berjumlah 40 orang. Hasil pelatihan, diharapkan bidan memiliki kemampuan dalam pendokumentasi asuhan kebidanan yang sangat penting bagi profesi bidan dalam memberikan asuhan kebidanan, sehingga pelatihan ini berjalan secara berkesinambungan dan menopang program pengembangan puskesmas di Kab. Bireuen.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2018-03-31

How to Cite

Maritalia, D., & Rahmah, S. (2018). PELATIHAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN DI PUSKESMAS GANDAPURA KABUPATEN BIREUEN ACEH - INDONESIA. RAMBIDEUN : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1–4. https://doi.org/10.51179/pkm.v1i1.27

Most read articles by the same author(s)