PENGEMBANGAN SUMBER DAYA APARATUR GAMPONG DI KECAMATAN NISAM ANTARA KABUPATEN ACEH UTARA

Authors

  • Mirza

Abstract

Pengembangan sumber daya aparatur sebagai bentuk usaha untuk memperbaiki kualitas dan kemampuan sumber daya aparatur ke arah titik optimum dan hal tersebut diterapkan pada semua tatanan organisasi publik seperti pada pemerintahan desa (gampong) di Kecamatan Nisam Antara Kabupaten Aceh Utara yang tidak terlepas dari usaha tersebut. Pengembangan dilakukan dalam usaha untuk meningkatkan kualitas dan kemampuan aparatur. Pengukuran produktivitas kerja pegawai digunakan sebagai sarana manajemen untuk menganalisis dan mendorong efisiensi, maka peningkatan produktivitas akan memberikan kemampuan yang lebih besar bagi perusahaan untuk memperbaiki pengupahan pegawainya, yang kemudian akan mendorong kegairahan dan semangat kerja pegawai. rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh pengembangan SDM Aparatur Gampong terhadap peningkatan produktivitas kerja aparatur Gampong di Kecamatan Nisam Antara Kabupaten Aceh Utara. Metode penelitian yang akan digunakan dalam penyusunan skripsi ini adalah penelitian survei dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian dilakukan di gampong sekecamatan Nisam Antara, Kabupaten Aceh Utara, dengan objek penelitian adalah aparatur gampong. hasil penelitian dan pengolahan data, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh signifikan pengembangan SDM terhadap produktivitas kerja, ini dapat dibuktikan dengan hasil perhitungan statistik.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Mirza

Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Islam Kebangsaan Indonesia (UNIKI)

References

Armstrong M, 2003, A Hand Book of Human Resource Management, Alih Bahasa Sofyan Cikmat dan Hariyanto, 1999, Seri Pedoman Manajemen: Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Kedua, Penerbit PT. Elex Media Komputindo, Kelompok Gramedia Jakarta.

Arikunto, Suharsimi, 2006, Prosedur Penelitian, Suatu Pendekatan Praktis, Edisi Revisi, Penerbit PT. Bina Aksara, Jakarta.

Badruddin. 2013, Dasar-Dasar Manajemen, Penerbit Alfabeta, Bandung.

Dessler, Gary. 2008, Human Resouces Management, 9th Edition. Prentice Hall International, Inc., New Jersey.

Mondy. R. Wayne. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 10, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Nurcholis, Hanif. 2011. Teori dan Pratik Pemerintahan dan Otonomi Daerah. Grasindo: Jakarta

Robbins, Stephen P., Timothy A. Judge. 2010, Organizational Behavior. Prentice Hall.

Siagian, P.Sondang, 2006, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 3, Cetakan VI, Bumi Aksara. Jakarta.

Sumantri, Suryana, 2007. Perilaku Organisasi. Bandung: Universitas Padjajaran

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan Kesebelas. Bandung: CV. Alfabeta.

Thoha, Miftah, 2010, Perspektif Perilaku Organisasi: Konsep Dasar dan Aplikasinya, Rajawali, Jakarta.

Wasistiono, Sadu. 2005. Optimalisasi Peran dan Fungsi Kecamatan, Modul Badan Diklat Depdagri-JICA.

Additional Files

Published

2023-09-21

How to Cite

Mirza, M. (2023). PENGEMBANGAN SUMBER DAYA APARATUR GAMPONG DI KECAMATAN NISAM ANTARA KABUPATEN ACEH UTARA. Lentera : Jurnal Ilmiah Sains, Teknologi, Ekonomi, Sosial, Dan Budaya, 7(3). Retrieved from http://journal.umuslim.ac.id/index.php/ltr2/article/view/2200

Issue

Section

Artikel Penelitian