Analisis Kelayakan Usaha Pengembangan Ternak Kambing Di UP. (Usaha Peternakan) Mutiara Farm SMK Negeri 1 Gandapura
DOI:
https://doi.org/10.51179/jip.v11i2.2424Keywords:
Analisis, kelayakan usaha, kambingAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan serta kelayakan usaha pengembangan ternak kambing di UP (Usaha Peternakan) Mutiara Farm SMK Negeri I Gandapura. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan analisa data menggunakan rumus pendapatan, keuntungan, B/C Rasio, dan BEP. Berdasarkan hasil penelitian pada usaha pengembangan ternak kambing di UP (Usaha Peternakan) Mutiara Farm SMK Negeri 1 Gandapura bahwa keuntungan yang diperoleh adalah Rp.424.671.583/tahun dengan Total Biaya yang dikeluarkan adalah Rp.1.575.328.417 /tahun. Berdasarkan perhitungan prospek pengembangan (B/C Rasio), yaitu memiliki angka perbandingan 0,27, (0,27>0), maka dapat disimpulkan bahwa usaha pengembangan ternak kambing di UP (Usaha Peternakan) Mutiara Farm SMK Negeri 1 Gandapura dapat dikembangkan
Downloads
References
Abubakar, 2017. Teknologi Penyimpanan dan Pengemasan Hasil Ternak, Jakarta: Gunung Agung
Batubara. 2017. Tujuh Plasma Nutfah Kambing Lokai Indonesia. Sinar Tani.
Devendra, 2014. Standarisasi Mutu Bibit Kambing Perarakan Ettawa. Bandung: Kerjasama antara Dinas Peternakan Provinsi Jawa Barat dengan Fakultas Peternakan Universitas Padjajaran.
Gall, S.N, 2014. Kelayakan Usaha Penggemakan Kambing Jawa Randu pada Kelompok Tani Simpay Tampomas Desa Cibeureum Wetan
Kabupaten Sumedang. Jurnal Media Peternak Vol. 12 No 17. Institut Pertanian Bogor.
Gatenby, N. 2016. Beternak, Sapi, Kambing, dan Domba Potong. Penerbit Universitas Atma Jaya. Yogyakarta.
Harianto, 2018. Perencanaan dan Pengelolaan Usaha Edisi Revisi. Jakarta: Penebar swadaya.
Hendrik, 2018. Teori Pengambilan Keputusan. Jakarta: Lembaga Penerbit FE, Universitas Indonesia.
Imam, 2017. Ilmu Usahatani Teori dan Aplikasi Menju Sukses. Unhalu Press. Kendari.
Kasmir, Djak far, 2018. Studi Kelayakan Bisnis. Jakarta: Kineka Cipta.
Manika, Agustipi, 2016. Beternak kambing: Bogor, JPB
Mardiasmo, 2016. Perpajakan, Yogyakarta : Andi Offset.
Murtijo, 2009. Pemeliharaan Unggas. Buku, Gunung Agung, Jakarta.
Rahmaddani, 2020. Analisis Usaha Peternakan Kambing Kacang Di Kecamatan Bangko Kabupaten Rokan Hilir. Skripsi. Program Studi Peternakan Fakultas Pertanian Dan Peternakan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Pekanbaru.
Rangkuti, 2012. Studi Kelayakan Binsis dan Investasi. Penerbit IKAPI, Jakarta.
Rusli, dkk. 2020. Sukses Budidaya Ternak. Agromedia Pustaka. Jakarta.
Siregar, dkk, 2013. Akuntansi Biaya, Edisi 2.Yogyakarta: Salemba Empat.
Soeharjo, 2018. Kewirausahaan, Jakarta: Erlangga.
Soeparno, 2014. Pengantar Ekonomi Makro, LP3ES, Yogyakarta.
Soetriono, 2017. Riset Bisnis, Jakarta: Gramedia Grafika
Sudjana, 2016. Analisa Usaha Tani. Penerbit PT.Agro Media Pustaka.
Sugiono, 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT. Alfabeta
Suryanti, 2018, Ekonomi Pembangunan, Jakarta: Pustaka Utama.
Sutama, 2015. Perilaku Masyarakat. Buku, Rineka Cipta, Jakarta.
Syukur, 2017. Beternak Kambing. Brosur. Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan, Propinsi Lampung.
Umeta, F. Hundesa, M. Duguma and M. Muleta, 2011. Journal of Stored Products and Postharvest Research2(8): 156-163.
Williamson dan Payne, 2015. Pengantar Peternakan di Daerah Tropis. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Rico Efendi, Elfiana Elfiana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This article under licence: CC Attribution-ShareAlike 4.0