Penggunaan Media Stik Es Krim Untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Konsep Bilangan Pada Anak Usia Dini Di TKS Tiga Serangkai Geulumpang Sulu Timur
Keywords:
Konsep Bilangan , Media Stik Es Krim, Anak Usia DiniAbstract
Meningkatkan Kemampuan Mengenal konsep bilangan Melalui Media stik es krim Pada anak usia dini kelompok B Usia 5-6 Tahun Di TK Tiga Serangkai Geulumpang Sulu Timur Kecamatan Dewantara Kabupaten Aceh Utara. Pendekatan penelitian yang dilakukan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis PTK (Penelitian Tindakan Kelas). Adapun sumber data dalam penelitian ini adalah Anak kelompok B di TK Tiga Serangkai Geulumpang Sulu Timur yang berjumlah 15 orang anak. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi (pengamatan), catatan lapangan dan angket. mPada kondisi awal anak yang Mulai Berkembang dengan nilai Cukup hanya 31%, kemudian pada siklus I anak mulai Berkembang Sesuai Harapan dengan nilai Baik berhasil mencapai 62% dan pada siklus II mengalami perbaikan, anak sudah Berkembang Sesuai Harapan dengan Baik dan Berkembang Sangat Baik sampai 85%. Dengan demikian terjadi peningkatkan kemampuan kognitif anak dalam mengenal konsep bilangan amelalui media stik es krim pada kelompok B di TK Tiga Serangkai Geulumpang Sulu Timur.
Downloads
References
“Implementasi Bermain Sambil Belajar Sains Untuk Mengembangkan Minat Dan Karakter Siswa Taman Kanak-Kanak (Tk) Kartini 1 Musuk Boyolali,” Upej (Unnes Phys. Educ. Journal), 2013, Doi: 10.15294/Upej.V2i1.1623.
E. Purwaningsih, “Mengenal Warna, Angka, Huruf Dan Bentuk Pada Anak Usia Dini Melalui Animasi Interaktif,” J. Ilmu Pengetah. Dan Teknol. Komput., 2018.
R. N. Dan Komariah, “Perkembangan Kognitif Dalam Mengenal Bilangan Dan Lambang Bilangan Melalui Permainan Matematika,” Antol. Upi, 2016.
Ani Widayati, “Penelitian Tindakan Kelas,” J. Pendidik. Akunt. Indones. Vol. Vi No. 1 – Tahun 2008 Hal. 87 - 93 Penelit., 2008.
M. Yaumi, Media Dan Teknologi Pembelajaran. 2018.
Y. N. Sujiono, “Hakikat Pengembangan Kognitif,” Metod. Pengemb. Kogn., 2013.
A. Suharsimi;, “Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan,” Jakarta: Bumi Aksara. 2013.