Pengembangan Aplikasi Pembelajaran Digital berbasis Android Menggunakan Kodular pada Mata Kuliah Geometri

Authors

  • Yessi Kartika Universitas Almuslim
  • Husnidar Husnidar Universitas Almuslim
  • Rahmi Hayati Universitas Almuslim

DOI:

https://doi.org/10.51179/asimetris.v4i2.2206

Keywords:

Android, Aplikasi Kondular, Pembelajaran Digital, Geometri

Abstract

Penelitian ini bertujuan membuat dan mengembangkan aplikasi pembelajaran digital berbasis android sebagai sarana yang digunakan untuk mempermudah proses pembelajaran dengan harapan memperoleh peningkatan kualitas proses belajar mengajar dan dapat merangsang minat dan Motivasi belajar yang signifikan pada matakuliah geometri. Aplikasi ini ditujukan sebagai pelengkap pembelajaran serta memberikan kesempatan pada mahasiswa untuk mempelajari materi yang kurang dipahami didalam kelas dengan mengulang kembali di manapun dan kapanpun. Metode penelitian menggunakan R&D dan model ADDIE yang terdiri dari langkah analisis, Design, Development, Implementation dan Evaluation.  Subjek penelitian ini adalah mahasiswa semester II Pendidikan Matematika FKIP Universitas Almuslim. Pengujian dilakukan terhadap 15 orang     mahasiswa dengan memberikan angket diperoleh 92%. Penelitian pengembangan ini menghasilkan produk yang divalidasi oleh ahli materi dan ahli media. Hasil persentase rata-rata validator konten adalah 90,5%, dan validasi aplikasi adalah 83% tergolong kategori sangat layak. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa aplikasi kodular yang diterapkan pada matakuliah Geometri sebagai media pembelajaran dan dapat digunakan dengan baik oleh mahasiswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Budiyono, B. (2020). Inovasi Pemanfaatan Teknologi Sebagai Media Pembelajaran di Era Revolusi 4.0. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 6(2). https://doi.org/10.33394/jk.v6i2.2475

Dwi Ravilla, T., Rahma, R., & Novianti, N. (2023). Pengembangan Video Learning Berbasis Problem Based Learning Berbantuan Aplikasi Renderforest Pada Materi Pythagoras. JEMAS: Jurnal Edukasi Matematika Dan Sains, 4(1), 12–18.

Fauzi, I., & Arisetyawan, A. (2020). Analisis Kesulitan Belajar Siswa pada Materi Geometri Di Sekolah Dasar. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 11(1). https://doi.org/10.15294/kreano.v11i1.20726

Hasanah, S., Wahyuni, R., & Novianti, N. (2023). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah dengan menggunakan Model Talking Stick berbantuan Video Pembelajaran di MTs Swasta Pandrah. JUMPER : Journal of Educational Multidisiplinary Research, 2(1), 90–101. https://doi.org/https://doi.org/10.56921/jumper.v2i1.63

Kartika, Y., & Husna, N. (2018). Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa Pada Materi Sifat-Sifat Bangun Ruang Dengan Model Pembelajaran Project Based Learning Di Kelas VI SD Negeri 1 Sawang. Jurnal Pendidikan Almuslim, VI(2).

Kartika, Y., & Wahyuni, R. (2017). Pengembangan Modul Digital Berbasis Multimedia Interaktif Menggunakan Compact Disc of Math (Cd-M) Untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kreatif Matematis. Jurnal Pendidikan Almuslim, 5.

Kartika, Y., Wahyuni, R., Sinaga, B., & Rajagukguk, J. (2020). Design Adventure Education Mathematics Game to Improve The Ability of Creative Thinking in Mathematics. International Journal for Educational and Vocational Studies, 2(12). https://doi.org/10.29103/ijevs.v2i12.3475

Luh Andriyani, N., & Wayan Suniasih, N. (2021). Development of Learning Videos Based on Problem-Solving Characteristics of Animals and Their Habitats Contain in Ipa Subjects on 6th-Grade. In Journal of Education Technology (Vol. 1, Issue 1).

MdYunus, A. S., Ayub, A. F. M., & Hock, T. T. (2019). Geometric thinking of Malaysian elementary school students. International Journal of Instruction, 12(1). https://doi.org/10.29333/iji.2019.12170a

Nazar, M., Putri, R. I. C., & Puspita, K. (2020). Developing an android-based game for chemistry learners and its usability assessment. International Journal of Interactive Mobile Technologies, 14(15). https://doi.org/10.3991/IJIM.V14I15.14351

Nazar, M., Zulfadli, Z., Oktarina, A., & Puspita, K. (2020). Pengembangan Aplikasi Pembelajaran Interaktif Berbasis Android untuk Membantu Mahasiswa dalam Mempelajari Materi Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 8(1), 39–54. https://doi.org/10.24815/jpsi.v8i1.16047

Nisa, W. M. (n.d.). Does an Android-Based Interactive Flipbook Affect the 2nd Grade Junior High School Student’s Science Concept Mastery? In 114 JSER Journal of Science Education Research Journal (Vol. 2022, Issue 2).

Novianti, N., Zaiyar, M., Khaulah, S., Fitri, H., & Jannah, R. (2023). Pengembangan E-Modul Berbasis Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Siswa. Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan (JISIP), 7(3), 2369–2375. https://doi.org/10.58258/jisip.v7i1.5370/http://ejournal.mandalanursa.org/index.php/JISIP/index

Novilanti, F. R. E., & Suripah, S. (2021). Alternatif Pembelajaran Geometri Berbantuan Software GeoGebra di Masa Pandemi Covid-19Alternatif Pembelajaran Geometri Berbantuan Software GeoGebra di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1). https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i1.538

Parmin, P., & Savitri, E. N. (2020). The Influence of Science, Environment, Technology, and Society In Creative Industries on Scientific Based Business Designing Skills of Pre-Service Science Teachers. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 8(1). https://doi.org/10.24815/jpsi.v8i1.15362

Ramdani, A., Jufri, A. W., & Jamaluddin, J. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android pada Masa Pandemi Covid-19 untuk Meningkatkan Literasi Sains Peserta Didik. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 6(3), 433. https://doi.org/10.33394/jk.v6i3.2924

Rapanta, C. (2021). Can teachers implement a student-centered dialogical argumentation method across the curriculum? Teaching and Teacher Education, 105. https://doi.org/10.1016/j.tate.2021.103404

Sidabutar, N. A. L., & Reflina, R. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika SMA dengan Aplikasi Animaker pada Materi Vektor. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2). https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i2.1362

Zaid Nuriyanto, M., Astutik, S., & Nurdin, A. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Pada Materi Sistem Informasi Geografi Dasar Siswa SMA.

Zetriuslita, Nofriyandi, & Istikomah, E. (2020). The Increasing Self-Efficacy and Self-Regulated through GeoGebra Based Teaching reviewed from Initial Mathematical Ability (IMA) Level. International Journal of Instruction, 14(1), 587–598. https://doi.org/10.29333/IJI.2021.14135A

Downloads

Published

2023-10-31